10 Aktivis Persyarikatan Peraih Penghargaan Pada Milad Akbar di Bangkalan

Tujuh dari 10 aktivis Muhammadiyah yang mendapatkan penghargaan dari PWM Jawa Timur berpose bersama (Foto: Ust.Edy Susanto)

SangPencerah.id– Pada penyelenggaraan Milad Akbar Muhammadiyah ke-104 M/107 H yang diselenggarakan di Gelora Bangkalan pagi ini, Pimpinan Wilayah Muhammadiyah Jawa Timur juga memberikan penghargaan kepada 11 aktivis persyarikatan yang berprestasi, ke -10  tokoh-tokoh tersebut antara lain sebagai berikut :

  1. Eko Febrianto (Tapak Suci Pinwil Jatim)
  2. Wigatiningsih (SMA Muhammadiyah 2 Sidoarjo)
  3. Enik Chairul Umah M.Si, M.Pd (SD Muhammadiyah 1 Sidoarjo)
  4. Pristiandi Teguh Cahya, S.Pd (SD Muhammadiyah 1  Krian, Sidoarjo)
  5. Pahri, S.Ag, MM (SMK Muhammadiyah 7 Gondanglegi, Kabupaten Malang)
  6. Sudarusman (Genteng Muhammadiyah Square, Surabaya)
  7. Aris Nasution, SE (SD Aisyiyah Nganjuk)
  8. Ahmad Muhtar, M.Pd (SMP Muhammadiyah 12 Lamongan)
  9. dr. Thohir MS, M.Kes (Perintis Jejaring Rumah Sakit Muhammadiyah Jawa Timur)
  10. Abdul Wahid (Pembina Panti Asuhan Muhammadiyah Bojonegoro)

Kami dari segenap redaksi website sangpencerah.id, mengucapkan selamat atas prestasi dan penghargaan yang telah, semoga bisa memberi inspirasi bagi warga persyarikatan dan tetap semangat untuk meengembangkan persyarikatan. (sp/ja)